Empat Pesan Ketua Umum PP FGM untuk Guru Muhammadiyah demi Kemajuan Pendidikan Indonesia
Guru Muhammadiyah harus membawa aura dan semangat positif kepada guru-guru, baik di daerah yang sekolahnya sudah maju ataupun belum. Aura semangat seseorang akan menggiring kepada 90 persen kesuksesan. Pernyataan itu disampaikan Ketua Umum Pimpinan Pusat Forum Guru Muhammadiyah (FGM) H Pahri SAg MM pada pembukaan kegiatan Bimbingan Teknis Perlindungan Profesi Guru MuhammadiyHah di Hotel Lor […]












