
Online Job Matching 2020 Disambut Atusias Ratusan Siswa SMK
Online Job Matching 2020 Disambut Atusias Ratusan Siswa SMK. Hari pertama kegiatan Online Job Matching berjalan sukses. Selama kurang lebih lima jam, sebanyak 890 siswa dari empat sekolah aktif dan antusias mengikuti semua materi. Mereka adalah siswa SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi, SMK Muhammadiyah 6 Donomulyo, SMK Muhammadiyah 3 Singosari, dan SMK Muhammadiyah 5 Kepanjen, Kabupaten […]