Pimpinan Wilayah Aisiyah (PWA) Provinsi Kalimantan Timur Berkunjung di SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi Malang
Siang itu jumat 17 Oktober 2025 cuaca Kota Malang secara umum sangat panas, meskipun dibeberapa tempat sudah turun hujan. Sambil mengikuti kegiatan diklat pembelajaran mendalam untuk kepala sekolah yang dilaksanakan secara berkelanjutan di beberapa titik lokus tidak membuat komunikasi persaudaraan dengan kolega menjadi terganggu. Adalah bu Susiyati M.Pd, yang memberikan kabar informasi akan ada kunjungan […]












